Monday, May 29, 2017

Panduan Penyelenggaraan Upacara Bendera Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2017

Lahirnya Pancasila adalah judul pidato yang disampaikan oleh Soekarno dalam sidang Dokuritsu Junbi Cosakai (bahasa Indonesia: "Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan") pada tanggal 1 Juni 1945. Dalam pidato inilah konsep dan rumusan awal "Pancasila" pertama kali dikemukakan oleh Soekarno sebagai dasar negara Indonesia merdeka. Pidato ini pada awalnya disampaikan oleh Soekarno secara aklamasi tanpa judul dan baru mendapat sebutan "Lahirnya Pancasila" oleh mantan Ketua BPUPK Dr. Radjiman Wedyodiningrat dalam kata pengantar buku yang berisi pidato yang kemudian dibukukan oleh BPUPK tersebut.

Sesuai dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2016 tentang Hari Lahir Pacasila, serta menindaklanjuti Surat Edaran Menteri Sekretaris Negara Nomor : B-437/M. Sesneg/Set/TU.00.04/05/2017 tentang penyellenggaraan Upacara Bendera Peringatan Hari Libur Pancasila Tahun 2017 dan Pekan Pancasila, Seluruh Kantor Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan dan Instansi penyelenggara pendidikan di himbau menyelenggarakan upacara bendera Peringatan Hari Libur Pancasila dengan ketentuan yang ada. Skip

Link Download

ini merupakan informasi dalam bidang Aplikasi Dupak Terbaru ( Format Excel.Xlsx), Edaran Peringatan Pancasila. Mudah-mudahan bisa menjadi referensi yang baik dan benar sesuai harapan saudara.

Baca juga


No comments:

Post a Comment

Popular Posts